Demokrasi merupakan perwujudan dari sila ke berapa?
Sila ke 4 pancasila yaitu kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebiksanaan dalam permusyawaratan perwakilan
Sebutkan pengertian demokrasi menurut Abraham Lincoln!
Menurut Abraham Lincoln deemokrasi adalah sistem pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat. artinya rakyat bebas beraktivitas politk tanpa tekanan dari manapun.
Apa yang dimaksud dengan demokrasi formal!
Demokrasi formal yaitu demokrasi yang menjunjung tinggi persamaan dalam bidang politik tanpa ada upaya menghilangkan kesenjangan ekonomi. Biasanya dianut oleh negara- negara liberal
Apa yang dimaksud dengan demokrasi langsung!
Demokrasi langsung adalah paham demokrasi yang mengikutsertakan warga negaranya secara langsung dalam perwusyawaratan untuk menentukan kebijaksanaan umum.
Apa yang dimaksud dengan demokrasi konstitusional!
Demokrasi konstitusional / demokrasi liberal adalah demokrasi yang didasarkan kepada kebebasan individualisme
Comments
Post a Comment