Ramadhan kali ini berbeda dengan Ramadhan tahun- tahun sebelumnya, memberikan kesan yang berbeda mengingat dunia tahun ini dunia sedang dilanda virus corona atau covid- 19 , yang menyebabkan kita harus tetap berdiam diri di rumah dan mengurangi aktivitas bepergian bila tidak diperlukan, tetapi itu semua bukan menjadi alasan untuk tidak produktif selama bulan Ramadhan. Alhamdulillah ......b anyak hal- hal produktif serta positif yang bisa saya lakukan selama dirumah . Kira- kira apa saja yang saya lakukan selama dirumah ya? Mari kita lihat bersama. 1. Mengerjakan PAS ( Penilaian Akhir Tahun ) Dimulai pada pagi hari saya memiliki kegiatan tetap yaitu mengerjakan Penilaian Akhir Tahun ( PAT) yang diadakan oleh sekolah secara online melalui quizizz. Ulangan ini tentunya sudah terjadwal dengan baik, prosedur pelaksanaannya, kode perkelas dibagikan oleh setiap wali kelas via grup whatsapp, lalu pelaksanaanya dimulai dari jam seten...
Comments
Post a Comment